Daerah

Operasi Gabungan Yudistia AKB Pendisiplinan Protokol Kesehatan di Wilayah Kec, Mancak.

×

Operasi Gabungan Yudistia AKB Pendisiplinan Protokol Kesehatan di Wilayah Kec, Mancak.

Sebarkan artikel ini

SERANG – Koramil 2306/Mancak Kodim 0623/Cilegon mengadakan operasi gabungan Yudistia AKB Pendisiplinan protokol kesehatan bersama Polsek Mancak di Wilayah Kecamatan Mancak Kabupaten Serang Banten, Minggu 01 Nopember 2020.

” Danramil 2306/Mancak Dedi B Sirait mengatakan bahwa Hari Sabtu 01 Nopember 2020 Pukul 08.00 s.d 09.30 wib bertempat Wilayah Kecamatan Mancak Sekitarnya diadakan gabungan operasi penegakan pendisiplinan protokol kesehatan bersama Polsek Mancak,” paparnya.

Click Here

Personil anggota Koramil 2306/Mancak yang dilibatkan dalam kegiatan operasi gabungan yudistia pendisiplinan protokol kesehatan Wilayah Mancak diantaranya Serka Hamdani, Sertu Badrudin dan Sertu Edi Susanto kemudian dari anggota Polsek Mancak adalah Aiptu Matius dan Bripka Ferizal.

“Kegiatan patroli yudistia covid 19 ini serta merta untuk selalu memberikan himbauan-himbauan secara persuasif dan humanis serta memberikan untuk selalu berprilaku hidup sehat untuk mencegah penyebaran virus covid 19 dan selalu memakai masker di wilayah Kecamatan Mancak dan sekitarnya,” pungkas Kapten Inf Dedi B Sirait.

Reporter : Bagindo Yakub.

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d